Selasa, 23 Juni 2020

Modul Kurikulum 2013 (K-13) Program Pendidikan Kesetaraan

Pendidikan Kesetaraan mempunyai keluwesan dalam hal pembelajaran dan dan keluwesan dalam usia. namun bukan berarti tidak melaksanakan Kegiatan Belajar Mengajar (KBM). KBM dalam Pendidikan Kesetaraan melalui kombinasi 3 Metode 1. Metoode Pembelajaran tatap muka, 2. Metode Pembelajaran Tutorial dan 3. Metode Pembelajaran Mandiri Berbagai media pun dapat digunakan oleh Pendidik dan Peserta didik diantaranya modul kurikulum 2013 ini.

Modul Pendidikan Kesetaraan Kelas Awal

Modul Pendidikan Kesetaraan Kelas Tengah

Berikut adalah bentuk kurikulum dan silabus pendidikan kesetaraan


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima kasih